Paket Tour Halfday Snorkeling Nusa Penida adalah paket tour 1 hari yang ditujukan bagi wisatawan yang ingin menikmati aktitas snorkeling di Nusa Penida, tetapi mempunyai waktu terbatas. Untuk itu kami menawarkan Paket Tour Half day Snorkeling Nusa Penida yang sudah include dengan ticket boat pulang pergi dari sanur, perlengkapan snorkeling, mobil plus driver serta include yang lainnya lagi. Dengan memilih paket nusa penida tour ini, perjalanan anda akan dimulai dari pantai Sanur – Bali pada pukul 7 pagi. Penyebrangan Sanur – Nusa Penida membutuhkan waktu kurang lebih 1 jam. Sehingga sekitar pukul 8:30 pagi anda sudah tiba di destinasi pertama yang bisa anda nikmati yaitu Toya pakeh atau Crystal bay untuk snorkeling. Dalam tour ini, selain dapat memilih lokasi snorkeling (maksimal 3 tempat karena keterbatasan waktu), Anda juga kami ajak untuk mengunjungi Broken Beach dan Angel Billabong.
TEMPAT WISATA YANG DIKUNJUNGI:
ISLAND TOUR :
Angel Billabong
Broken Beach (Pasih Uug)
Kelingking Beach
SNORKELING :
Gamat Bay
Wall Point
GT Point
Note : bila ingin snorkeling ke spot Manta Point biaya extra Rp 250,000/orang
ITINERARY
07.20 – Meeting point: Peserta trip diharapkan sudah berkumpul dan mengkonrmasi kehadiran di loket/stand boat rekanan (akan diinformasikan di voucher wisata)
08.00 – Boat berangkat menuju Nusa Penida
08.50 – Tiba di Pelabuhan Nusa Penida (Sopir jemput dengan alat bantu kertas isi nama)
09.50 – Tiba di Angel’s Billabong & Broken Beach (Pasih Uug)
12.30 – Tiba di Kelingking Beach
14.00 – Tiba di Toya Pakeh Beach (start snorkeling ke Gamat Bay, Wall Point, GT Point)
15.40 – Kembali ke Pelabuhan
16.00 – Boat berangkat kembali ke Sanur
16.50 – Tiba di Pelabuhan Sanur
Minimum Peserta
1 Pax
Termasuk
Tiket Speed Boat PP (Sanur-Nusa Penida)
Tiket Masuk ke Semua Objek Wisata
Private Mobil Ber AC/Transport di Nusa Penida
Bensin
Parkir
Sopir/Tour Guide
Makan Siang
Biaya Sewa Alat Snorkeling
Biaya Sewa Boat Snorkeling
Kamera Underwater
Tidak Termasuk
Penjemputan di Bandara (AirPort) /Hotel di Bali. Untuk anda yang ingin dijemput, Additional: Rp 200,000/Mobil/One way (dari Kuta/Airport/Legian/Seminyak) dan Rp 300.000/Mobil/One Way (dari Canggu, Nusa Dua, Pecatu/Uluwatu, Ubud)
Snorkeling (Bila snorkeling Additional: Rp 250.000/orang)
Informasi Tambahan
Paket ini adalah PRIVATE TOUR (tidak digabung dengan peserta/group lain kecuali Boat dari Sanur – Penida).
Driver guide (supir merangkap guide, bisa bantu foto).
Informasi Vendor
Informasi lengkap vendor, termasuk nomor telepon tempat tujuan Anda, tersedia di konfirmasi voucher Anda. Kami hanya memilih vendor yang paling berpengalaman dan handal dalam setiap tujuan, menghilangkan keragu-raguan Anda, dan memastikan ketenangan pikiran Anda.
Customer reviews
Reviews
There are no reviews yet.
Write a customer review